search

Rabu, 11 April 2012

Download video Youtube

     Sebenarnya untuk mendownload atau mengunduh video youtube, ada beberapa cara. diantaranya menggunakan software dan tidak menggunakan software.
     Untuk menggunakan software anda dapat menggunakan IDM (internet Download Manager) ataupun menggunakan Youtube Downloader. Akan tetapi terkadang kita mendownload video tersebut di komputer ataupun Laptop yang belum terinstall software tadi. lalu bagaimana solusinya.
     Solusinya dapat kita lakukan dengan cara sebagai berikut:

  1. Masuk ke dalam web site http://www.Youtube.com
  2. Cari video yang akan kita download
  3. Copy address / alamat video yang kita pilih tadi
  4. Buka tab baru, masuk ke dalam web www.keepvid.com
  5. Jika web site tersebut menanyakan update java, anda dapat mendownloadnya disini
  6. Lalu install plugin tersebut
  7. Setelah selesai, anda dapat melakukan paste url youtube tadi ke dalam text box kosong keepvid
  8. Lalu anda bisa pilih download
  9. Setelah keepvid.com melakukan proses download , anda dapat memilih jenis video apa yang akan anda download, apakah mp4, flv, apakah swf
  10. Video cara Download :

0 komentar:

Posting Komentar